Sabtu, 10 Januari 2026

PON XXI Aceh-Sumut 2024, Ketum KONI Kunjungi Kontingen Sulbar: Berikan yang Terbaik untuk Sulbar

Ketua Umum KONI Sulbar, Ali Baal Masdar didampingi Bendahara Umum KONI Sulbar Ruslan Said saat melakukan kunjungan ke beberapa kontingen yang mengikuti PON XXI Aceh-Sumut, Minggu, 8 September 2024.

ACEH – Ketua Umum KONI Sulbar, Ali Baal Masdar (ABM) melakukan kunjungan ke kontingen Sulbar yang berlaga di Aceh.

Kedatangan ABM disambut langsung oleh Bendahara Umum KONi Sulbar, Ruslan Said, Minggu 8 September 2024.

Pada kesempatan tersebut, Ali Baal menyempatkan diri menyapa Cabor Sepakbola, panahan dan Menembak.

Ia memberikan spirit dan motivasi kepada atlet untuk bisa memberikan yang terbaik untuk Sulbar.

“Harapan kepada semua Tim yang mengikuti PON XXI Aceh-Sumut 2024 untuk tetap semangat. Semoga bisa memberikan yang terbaik sebagai kado terindah untuk ulang tahun ke 20 Sulbar,” ucap Ali Baal. (*)

Share post:

BERITA

Berita Terkait
Related

KONI Sulbar Dorong Pembinaan Karate Berjenjang Melalui Gashuku dan Ujian INKANAS 2025

MAMUJU, KONI SULBAR — Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI)...

Ketua Umum INKANAS Sulbar Tekankan Pembinaan Karakter dan Prestasi dalam Gashuku dan Ujian Kyu 2025

MAMUJU, KONI SULBAR — Ketua Umum Institut Karate-Do Nasional...

KONI Mateng Gelar Musorkab III, Andi Irwan Zainuddin Kembali Terpilih Aklamasi

Mewakili Ketua KONI Sulbar Syamsul Samad, Wakil Ketua I...

Buka Porseni SMK Se-Kabupaten Polman, Ketua KONI Sulbar: Semoga Ada Bisa Kita Lirik Persiapan PON 2028

Ketua Umum KONI Sulbar, Syamsul Samad saat menghadiri sekaligus...