Senin, 12 Januari 2026

Atlet Dayung Mamuju Raih 5 Medali Emas dan 1 Perak di Porprov IV Sulbar

MAMUJU – Atlet Dayung Kabupaten Mamuju berhasil menyabet medali emas di hari pertama Porprov Sulbar. Para atlet dayung ini suskes mempersembahkan 5 medali emas dan 1 perak. Sabtu (17/12/2022).

Terkahir, dua atlet kategor putri bernama Risda dan Yusrianti juga suskes meraih medali emas untuk Kabupaten Mamuju.

Ia melawan atlet dayung dari Kabupaten Polman dan Majene yang tak sampai digaris finish karena angin kencang.

Para atlet dayung ini star dari belakang Grand Hotel Maleo dan finis di Pantai Anjungan Manakarra dengan jarak tempuh 1000 meter.

Bupati Mamuju Sutinah Suhardi mengatakan, ini adalah awal yang baik dari Kabupaten Mamuju karena dari 6 kali pertandingan atlet bisa menyumbangkan emas untuk Mamuju.

“Ini adalah awal yang baik untuk kita sebagai tuan rumah,” kata Sutinah.

Tina meski melawati banyak rintangan, namun atlet dayung Mamuju tetap bisa meraih juara hingga mempersembahkan emas dan perak.

“Kita berharap para atlet-atlet lainya juga kita bisa meraih juara,” pungkasnya.

Sumber: iNewsMamuju.id

Share post:

BERITA

Berita Terkait
Related

KONI Sulbar Dorong Pembinaan Karate Berjenjang Melalui Gashuku dan Ujian INKANAS 2025

MAMUJU, KONI SULBAR — Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI)...

Ketua Umum INKANAS Sulbar Tekankan Pembinaan Karakter dan Prestasi dalam Gashuku dan Ujian Kyu 2025

MAMUJU, KONI SULBAR — Ketua Umum Institut Karate-Do Nasional...

KONI Mateng Gelar Musorkab III, Andi Irwan Zainuddin Kembali Terpilih Aklamasi

Mewakili Ketua KONI Sulbar Syamsul Samad, Wakil Ketua I...

Buka Porseni SMK Se-Kabupaten Polman, Ketua KONI Sulbar: Semoga Ada Bisa Kita Lirik Persiapan PON 2028

Ketua Umum KONI Sulbar, Syamsul Samad saat menghadiri sekaligus...